Suka nonton film sejak kapan ?! Pas SMP pernah diajakin temen bikin film pendek, apa sejak itu ? Tapi aslinya, dari kecil juga udah biasa nonton TV .. karena jujur aq tipikal anak rumahan yang ga bakalan boleh keluar dari rumah kalau bukan urusan sekolah atau acara keluarga .. Hehe ..

Suka wuxia, dulu nyebutnya film silat, mungkin karena pengaruh orang tua dan mbak nomer satu. Dulu, TV cuma 1, nonton rame” di ruang keluarga, dan di-ingatan pertamaku, wuxia pertamaku adalah Return Of The Condor Heroes 1983 ini .. suka banget ama Bibik .. karena suka ama Bibik, maka sering bilang yang bikin aq suka wuxia dan pengin tahu lebih jauh ya karena Bibik .. Hehe ..

Pas SMP .. sempat minta temen guntingin artikel tentang Bibik dari koran, ga sangka Bibik aslinya udah tua .. film yang aq tonton itu dibikinnya tahun 1983 .. aq aja belum lahir :)) Kirain Bibik masih cantik .. ga tahunya udahkeriput ..


Tahun 1983 dibikin .. sekarang tahun 2013 .. bisa dibilang usia film ini udah 30 tahun .. aq dapat DVD-nya pas masa kuliah dari sini ( click here ) .. sekarang baru sempat nonton ulang .. ga terasa film yang udah dibikin 30 tahun lalu masih bisa begitu berkesan .. sampai sekarang .. di keluarga kami ..



Episode 1

Luk Lap Ting dan istrinya serta istri Mo Sam Tung sedang berunding .. dua anak perempuan pasangan suami istri Luk Lap Ting dan dua anak laki-laki Mo Sam Tung yang ga ngerti apa” cuma bisa mendengarkan :) Mereka mendiskusikan kejadian 10 tahun lalu dan kemungkinan Li Mok Sau akan datang untuk balas dendam bersama muridnya Hung Ling Po ..

ROCH - 1 ROCH - 2 ROCH - 3 ROCH - 4 ROCH - 5 ROCH - 6 ROCH - 7
Mo Sau Man dan Mo Dun Yu, si kedua anak laki” kebetulan bermain di hutan .. berkenalan dengan Kwok Fu. Kwok Fu datang bersama kakek buta .. keduanya menyaksikan saat” terakhir Luk Lap Ting dan istrinya setelah terkena racun Li Mok Sau .. pasangan suami istri itu meninggalkan sapu tangan buat dua anak perempuan, satu bernama Mo-Sheung .. satu bernama Ying .. mereka sepupu-an .. pasangan suami istri itu meninggal dunia, Mo – Sheung dibawa Li Mok Sau, sementara Ying dibawa Penguasa Pulau Persik, Hmm ..
ROCH - 8 ROCH - 9 ROCH - 10 ROCH - 11 ROCH - 12 ROCH - 13 ROCH - 14 ROCH - 15
Tak jauh dari situ, ada seorang anak kecil seumuran mereka juga .. pencuri ayam, mengangkat seorang tua sebagai ayah angkat :D Bocah itu bernama Yeung Gor .. putra Yeung Hong. Tiap malam, secara misterius, Yeung Gor bertemu diam” dengan Ayah Angkatnya. Selain bertemu Ayah Angkat, Yeung Gor juga bertemu Kwok Fu, kakek buta dan orang tua Kwok Fu, Kwok Ching dan Wong Yung ..
ROCH - 16 ROCH - 17 ROCH - 18 ROCH - 19 ROCH - 20 ROCH - 21
Episode 2
Ayah Angkat Yeung Gor, adalah Auyeung Fung, si racun barat. ” Let bygones be bygones ” .. Wong Yung dan Kwok Ching merasa bersalah atas kematian Yeung Hong, ayah Yeung Gor, dan merasa Yeung Gor bisa jadi ga baik seperti ayahnya kalau terus”-an bergaul dengan Auyeung Fung si Racun Barat .. mereka berencana membawa Yeung Gor ke Pulau Persik, bersama Kwok Fu, Mo Sau Man dan Mo Dun Yu ..
ROCH - 1 ROCH - 2 ROCH - 3 ROCH - 4 ROCH - 5 ROCH - 6
Saat di Pulau Persik .. Kwok Fu, Mo Sau Man dan Mo Dun Yu diajari kungfu oleh Kwong Ching .. sementara Yeung Gor cuma diajari sastra oleh Wong Yung .. Hehe .. Wong Yung takut kalau Yeung Gor diajarin kungfu, ntar bisa disalahgunakan seperti ayahnya, Yeung Hong ..
ROCH - 7 ROCH - 8 ROCH - 9 ROCH - 10 ROCH - 11 ROCH - 12 ROCH - 13 ROCH - 14 ROCH - 15 ROCH - 16
Episode 3
Kwok Ching berencana membawa Yeung Gor ke Chungyeung Monastery, hehe .. karena Yeung Gor selalu bertengkar dengan Kwok Fu, Mo Sau Man dan Mo Dun Yu serta tetap berhubungan dengan Auyeung Fung, Kwok Ching dan Wong Yung berasa kewalahan mengasuh Yeung Gor .. mengirim Yeung Gor ke Chungyeung Monastery, Quanzhen School .. sekolah ayah Yeung Gor dulu .. si Yeung Hong ..
ROCH - 1 ROCH - 2 ROCH - 3 ROCH - 4 ROCH - 5 ROCH - 6 ROCH - 7 ROCH - 8 ROCH - 9 ROCH - 10
Saat Kwong Ching datang ke Chungyeung Monastery, Quanzhen School, situasi tampak ramai .. rupanya banyak pemuda berkumpul di Ancient Tomb ( lokasi tak jauh dari Chungyeung Monastery, Quanzhen School ) .. pemuda” itu berniat mencalonkan diri untuk menjadi suami Dragon Girl .. Pewaris Ancient Tomb yang konon katanya secantik bidadari ..
ROCH - 11 ROCH - 12 ROCH - 13
Resmilah Yeung Gor menjadi murid Quanzhen School .. tapi di sana pun, Yeung Gor mengalami ketidakadilan .. gurunya sama sekali ga ngajarin gerakan .. cuma ngajarin teori ..
ROCH - 14 ROCH - 15 ROCH - 16 ROCH - 17 ROCH - 18 ROCH - 19
Episode 4
Yeung Gor bikin masalah di Quanzhen School dan melarikan diri sampai ke Ancient Tomb, pingsan kesengat lebah, ditolong Nenek Sun. Nenek Sun temani Yeung Gor kembali ke Quanzhen School .. tapi sambutannya tak baik sehingga Nenek Sun harus terluka karena menghadapi mereka .. surprise, untuk pertama kalinya, Dragon Girl keluar dari Ancient Tomb untuk menyelamatkan Nenek Sun dan Yeung Gor ..
ROCH - 1 ROCH - 2 ROCH - 3 ROCH - 4 ROCH - 5 ROCH - 6 ROCH - 7 ROCH - 8 ROCH - 9 ROCH - 10 ROCH - 11 ROCH - 12
Sesampainya di Ancient Tomb, Nenek Sun meninggal dunia .. tapi sebelum wafat, Nenek Sun berhasil membuat Dragon Girl berjanji jagain Yeung Gor seumur hidup .. Hehe ..
ROCH - 13 ROCH - 14 ROCH - 15 ROCH - 16
Kesan pertama bersama Dragon Girl .. Dragon Girl galak dan dingin, Hehe, .. Yeung Gor dipersilahkan tidur di tempat tidur Es milik Dragon Girl, sementara Dragon Girl sendiri memilih tidur di atas tali ..
ROCH - 17 ROCH - 18 ROCH - 19 ROCH - 20
Paginya, Dragon Girl mengangkat Yeung Gor sebagai murid, Yeung Gor panggil Dragon Girl dengan sebutan Bibi .. kemudian Dragon Girl ajak Yeung Gor ke Chungyeung Monastery untuk memutuskan hubungan dengan Quanzhen School, mulai sekarang Yeung Gor adalah orang Ancient Tomb .. Kereen ..
ROCH - 21 ROCH - 22 ROCH - 23 ROCH - 24 ROCH - 25 ROCH - 26
Dragon Girl mulai mengajari Yeung Gor kungfu .. tak terasa Yeung Gor kecil tumbuh menjadi .. ganteng .. Hehe .. :-bd Dragon Girl berbagi cerita .. bahwa Ancient Tomb ini dulunya milik Wong Chungyeung … Pendiri dari Quanzhen School .. tapi karena dia kalah taruhan dengan Chiu Ying, Nenek Guru dari Dragon Girl, maka akhirnya Ancient Tomb diserahkan pada Nenek Guru .. mereka ada hubungan cinta yang agak rumit .. di sini juga dilihat kan kelihaian Nenek Guru, menulis di atas batu yang kelak kemampuan itu diwarisi Dragon Girl ..
ROCH - 27 ROCH - 28 ROCH - 29 ROCH - 30 ROCH - 31 ROCH - 32 ROCH - 33 ROCH - 34
Episode 5
Tanggal 10 bulan 9 adalah tanggal dimana bayi Dragon Girl ditemukan, tanggal itu ditetapkan sebagai tanggal kelahirannya, kasihan .. tanggal lahir sendiri pun tak tahu .. Yeung Gor berniat memberi Dragon Girl kejutan, jadi sengaja mencuri dua telur ayam dari Quanzhen School :D Tapi belum sempat dijadikan kado, telur itu udah direbus Dragon Girl .. Hehe … kirain mau dimakan oleh Yeung Gor ..
ROCH - 1 ROCH - 2 ROCH - 3 ROCH - 4 ROCH - 5 ROCH - 6 ROCH - 7 ROCH - 8 ROCH - 9 ROCH - 10 ROCH - 11 ROCH - 12 ROCH - 13 ROCH - 14 ROCH - 15 ROCH - 16ROCH - 17
Yeung Gor kembali lagi ke Quanzhen School .. kali ini bukan mencuri telur, tapi udah sekalian mencuri anak ayam :-D Ketahuan Dragon Girl dan diomelin kenapa Yeung Gor harus mencuri anak ayam .. Yeung Gor menjawab kalau dia pengin pelihara ayam .. Hehe ..
ROCH - 18 ROCH - 19 ROCH - 20 ROCH - 21
ROCH - 22 ROCH - 23
Tiga tahun tinggal di Ancient Tomb .. hubungan Yeung Gor dan Dragon Girl semakin dekat .. kedua anak ayam itu dipelihara oleh Dragon Girl, diberi nama Wong & Wong Junior, Yeung Gor ketawa, baru Dragon Girl yang memberi nama ayam, setahu Yeung Gor, ayam itu untuk dimakan, ga perlu diberi nama ..
   ROCH - 24 ROCH - 25 ROCH - 26 ROCH - 27 ROCH - 28 ROCH - 29 ROCH - 30 ROCH - 31 ROCH - 32 ROCH - 33
Tepat tanggal 10 bulan 9 .. Yeung Gor menjadikan dua ayam itu sebagai ayam bakar .. mau dibuat sebagai hidangan ulang tahun Dragon Girl .. tapi Dragon Girl justru marah karena Yeung Gor membunuh dua ayam itu .. Hehe .. mereka berdebat .. selisih paham sejenak .. tapi habis itu baikan lagi ..
ROCH - 34 ROCH - 35 ROCH - 36 ROCH - 37 ROCH - 38 ROCH - 39 ROCH - 40 ROCH - 41 ROCH - 42 ROCH - 43 ROCH - 44 ROCH - 45
Episode 6
Yeung Gor mengubur dua ekor ayam itu, karena Dragon Girl ga mau makan, Yeung Gor juga ga mau makan. Saat itulah bertemu dengan Fok Tu .. Pangeran Mongolia ganteng, berpakaian putih dan bersenjatakan kipas .. Fok Tu menyerang Yeung Gor .. untung Dragon Girl datang membantu dan berhasil membawa kabur Yeung Gor ..
ROCH - 1 ROCH - 2 ROCH - 3 ROCH - 4
ROCH - 5 ROCH - 6 ROCH - 7 ROCH - 8
ROCH - 9 ROCH - 10 ROCH - 11 ROCH - 12
ROCH - 13
Yeung Gor kadang bisa sangat” usil .. godain murid” Quanzhen School, mulai dari berpura-pura jadi harimau .. hingga berpura-pura menjadi Kakek Buyut Quanzhen, si Wong Chungyeung .. kelakuan Yeung Gor udah keterlaluan .. membuat marah orang” Quanzhen School ..
ROCH - 14 ROCH - 15 ROCH - 16 ROCH - 17
ROCH - 18 ROCH - 19 ROCH - 20 ROCH - 21
ROCH - 22 ROCH - 23 ROCH - 24
Episode 7
Jalan masuk ke Ancient Tomb dijaga ketat oleh murid” Quanzhen School … Yeung Gor ga bisa pulang :-D Pada kesempatan itu, Wong Yung, mengatasnamakan dirinya sebagai Ketua Kaypang dan Bibi Yeung Gor, mendatangi Ancient Tomb untuk bertemu Dragon Girl secara pribadi untuk meminta izin agar Yeung Gor boleh dibawa ke Pulau Persik .. Dragon Girl secara dingin dan acuh tak acuh seperti biasa cuma menjawab Yeung Gor sejak semalam belum pulang ke Ancient Tomb dan masalah Pulau Persik, biar Yeung Gor memutuskan sendiri ..
ROCH - 1 ROCH - 2 ROCH - 3 ROCH - 4 ROCH - 5 ROCH - 6ROCH - 7
Yeung Gor ga bisa pulang .. memutuskan turun gunung, ke kota, pura” menjadi pengemis agar bisa makan :-D Tak tanggung”, menyamar menjadi Pengemis Berkantong Delapan .. jabatan yang cukup disegani .. tapi penyamaran Yeung Gor terbongkar, statusnya sebagai anak Yeung Hong dapat kecaman .. untung Yeung Gor bisa melarikan diri ..
ROCH - 8 ROCH - 9 ROCH - 10
Yeung Gor kembali bermain dan berkenalan dengan Yehlut Chai, sosok pemuda terpelajar yang santun, pemuda Mongolia. Yehlut Chai mengajak Yeung Gor mampir ke rumahnya, berkenalan dengan keluarganya. Yehlut Yin, adik Yehlut Chai sangat manja mirip Kwok Fu :D Tampaknya .. Yehlut Yin suka pada Yeung Gor .. tapi selain ibunya, satu”-nya perempuan yang ada di hati dan pikiran Yeung Gor cuma Bibik .. Hehe ..
ROCH - 11 ROCH - 12 ROCH - 13 ROCH - 14 ROCH - 15 ROCH - 16 ROCH - 17 ROCH - 18
Ada lagi yang namanya Nona Yuenngai, memiliki dendam pada ayah Yehlut Chai, Yehlut – Chor Choi .. setiap Nona Yuenngai ini datang untuk balas dendam, selalu dihadapi oleh Yehlut Chai, tampaknya Yehlut Chai suka padanya :D Yehlut Chai nantangin Nona Yuenngai, kalau sang Nona bisa membuat Yehlut Chai menggunakan tangan kiri, selama ini cuma dihadapi dengan tangan kanan, maka Yehlut Chai mengaku kalah :D Yeung Gor bantu kasih tips pada Nona Yuenngai .. kedepannya panggil aja dia dengan Yuenngai Ping .. ajaran Yeung Gor berhasil .. Yehlut Chai mengaku kalah pada Yuenngai Ping .. Yuenngai Ping ini datang dari bangsa Jin, Yeung Gor sekarang memang orang Han, tapi dulu ayahnya, Yeung Hong, adalah Putra Mahkota kerajaan Jin .. jadi benernya mereka rada ada hubungan .. beda ama Yehlut Chai yang orang Mongolia atau Fok Tu, Pangeran Mongolia :D Hehe .. dihubung-hubungkan ..
ROCH - 19 ROCH - 20 ROCH - 21 ROCH - 22
ROCH - 23 ROCH - 24 ROCH - 25 ROCH - 26
ROCH - 27 ROCH - 28 ROCH - 29 ROCH - 30
ROCH - 31 ROCH - 32 ROCH - 33 ROCH - 34
Yeung Gor menyamar menjadi Jendral Mongolia, meminjam beberapa pasukan Yehlut Chai, agar bisa pulang ke Ancient Tomb. Ga sangka .. di tengah jalan bertemu dengan Kwok Fu, Mo Sau Man dan Mo Dun Yu ..
ROCH - 35
ROCH - 36
Episode 8
Yeung Gor bertemu juga dengan Kwok Ching dan Wong Yung .. penyamaran Yeung Gor terbongkar oleh Yehlut Chai .. ga sengaja sich, cuma .. Yehlut Chai kan ga bisa bohong .. di sini juga diceritakan sekilas pertemuan Yehlut Chai dengan istrinya kelak, Kwok Fu :-)) Kwok Ching menangkap Yeung Gor .. mereka nostalgia .. Yeung Gor cerita semua, termasuk perlakuan tidak adil Quanzhen School padanya ..
ROCH - 1 ROCH - 2
ROCH - 3 ROCH - 4
ROCH - 5 ROCH - 6
ROCH - 7 ROCH - 8
ROCH - 9
Yeung Gor berhasil melarikan diri .. berikutnya bertemu dengan Bocah Tua Nakal :D Berawal dari Bocah Tua Nakal mencuri ikan Yeung Gor, lalu Yeung Gor balas membakar pantat Bocah Tua Nakal dengan kristal pemberian Bibik-nya .. Hehe .. mereka berkenalan :D Bocah Tua Nakal tampak sangat tertarik pada kristal yang diberi nama Thunder Ball oleh Yeung Gor, Yeung Gor berjanji memberikan kristal itu … asalkan Bocah Tua Nakal mau bantu melewati patroli pasukan Quanzhen School .. berhasil, tampaknya Bocah Tua Nakal cukup berpengaruh di Quanzhen School .. Yeung Gor bisa pulang ke Ancient Tomb ..
ROCH - 10 ROCH - 11 ROCH - 12 ROCH - 13
ROCH - 14 ROCH - 15 ROCH - 16 ROCH - 17
ROCH - 18
Yeung Gor berhasil pulang ke Ancient Tomb ..
ROCH - 19 ROCH - 20 ROCH - 21 ROCH - 22
Setelah pulang, bersama Dragon Girl, mereka langsung mendiskusikan ilmu tertinggi Ancient Tomb, Maiden Sutra. Tapi untuk berlatih tenaga dalamnya, ada masalah .. harus melepas pakaian untuk mengalirkan panas .. mereka berlawanan jenis, ga boleh melakukan itu .. mana bisa latihan. Pas sedang iseng ngejar kelinci .. ga sengaja Yeung Gor menemukan tempat yang cocok untuk latihan .. terhalang bunga” .. mereka bisa latihan bersama tanpa saling melihat ..
ROCH - 23 ROCH - 24 ROCH - 25 ROCH - 26 ROCH - 27 ROCH - 28 ROCH - 29 ROCH - 30
Mereka mulai latihan .. sayang latihan tahap akhir mereka harus diganggu oleh kedatangan Wan Chie Ping dan Chiu Chi King .. mereka melihat Yeung Gor dan Dragon Girl tanpa busana salah paham, mengira Yeung Gor dan Dragon Girl sedang berbuat enggak” .. Wan Chie Ping memotong jari tangannya sebagai tanda sumpah bahwa dia ga akan ceritakan kejadian malam itu pada siapa” ..
ROCH - 31 ROCH - 32 ROCH - 33 ROCH - 34 ROCH - 35 ROCH - 36 ROCH - 37 ROCH - 38 ROCH - 39
Episode ke 9 sampai 50 di tunggu ya ?? :D:D

1 komentar:



HUBUNGI KAMI

Informasi Via telpon bisa hubungi :
Yogyakarta: +62 81227566913

Office: Jl. Rejowinangun No.13 KotaGede Yogyakarta


Email : info.igist@yahoo.co.id

Website: http://komunitasbisnishijau.blogspot.co.id